top of page

Crane and Hoist dalam Industri Pelayaran: Jenis, Fungsi, dan Keuntungannya



Pelayaran adalah satu kesatuan sistem yang terdiri atas angkutan di perairan, kepelabuhanan, keselamatan dan keamanan, serta perlindungan lingkungan maritim. Tentunya dalam melakukan kegiatan atau aktivitas pelayaran, maka itu membutuhkan peralatan khusus, seperti yang utama adalah perahu besar, hingga yang tidak disadari banyak orang adalah crane dan hoist. Bukan crane dan hoist biasa, melainkan crane and hoist khusus untuk pelayaran.


Crane dan hoist telah menjadi alat bantu untuk lifting, sehingga dengan begitu maka alat tersebut telah menjadi alat yang umum ditemukan di bidang konstruksi, industri, hingga pabrik. Namun nyatanya, untuk industri di pelayaran, crane dan hoist juga sangat diperlukan, itu karena crane dan hoist bisa digunakan untuk mencapai dalam air. Ada beberapa crane dan hoist yang terbaik untuk industri pelayaran, yang mana itu bisa Anda ketahui di artikel ini!

Mengenal Crane dan Hoist dalam Industri Pelayaran yang Bisa Memberi Keuntungan

Crane and hoist yang tepat untuk industri pelayaran, yakni adalah ship crane, sebuah kapal laut yang kuat yang dilengkapi dengan crane hoist besar untuk menangani beban berat. Nah crane hoist tersebut bisa digunakan untuk pekerjaan konstruksi dan operasi penyelamatan dalam air dalam, yaitu yang dapat berupa derek normal, semi-submersible atau barrel. Ship crane sendiri juga memiliki beberapa jenis dan tipe, yakni semuanya memang sudah menjadi crane hoist terbaik untuk dioperasikan di industri pelayaran.

Jenis dan Fungsi serta Keuntungan Crane and Hoist untuk Industri Pelayaran

Berikut adalah beberapa jenis crane dan hoist yang memang tepat untuk industri pelayaran, yang mana semuanya memang memiliki fungsi serta keuntungan bagi industri pelayaran:


  • Semi Gantry Crane: Alat angkat yang mempunyai 2 kaki yang bertumpu di atas rel lantai dan 2 kaki bertumpu pada rel atas di struktur penopang. Cocok untuk pelayaran karena bisa bertumpu atas rel di suatu kapal laut, ditambah crane hoist ini memiliki kapasitas beban mencapai 1 sampai 30 Ton.

  • Jib Crane: Alat angkat yang tepat sekali untuk diaplikasikan di kegiatan pelayaran. Selain memiliki lengan yang dapat berputar, crane dengan kapasitas beban 1-5 Ton ini dapat juga menjangkau barang sesuai dengan radius lengannya.

  • Electric Chain Hoist SAM: Salah satu alat angkat angkut elektrik yang memang bisa digunakan untuk mengangkat atau menurunkan serta memindahkan barang menggunakan rantai sebagai tali pengangkat. Nah alat listrik 1 phase ini pun masuk dalam kategori sesuai untuk pelayaran, karena bisa memuat beban dengan kapasitas 0.5-1 Ton dengan gerakan fleksibel, yaitu naik turun dan juga kiri kanan.

  • Manual Chain Hoist C21: Pada pelayaran pun, pastinya akan umum ditemukan masalah kelistrikan yang bermasalah. Jadi ketika ada masalah tersebut, maka ada baiknya menggunakan chain hoist yang bisa digerakan dengan cara manual, seperti rekomendasi produk ini. C21 merupakan alat angkut manual yang bisa mengangkat atau menurunkan barang (0.5-5 Ton) menggunakan rantai (Load Chain) sebagai tali pengangkat, yaitu dengan cara menarik rantai tangan (Hand Chain).


Itulah segalanya yang perlu Anda ketahui dari kami mengenai crane and hoist dalam industri pelayaran yang bisa memberikan keuntungan. Sekian dari kami, kiranya bermanfaat untuk Anda semua. Untuk crane dan hoist terbaik serta bisa diandalkan di industri pelayaran, salah satunya adalah Elephant Hoist and Crane. Mengenai Elephant Hoist and Crane, Anda bisa mengetahui lebih lanjut dengan mengunjungi IndahJaya.com


Comments


bottom of page