top of page

Selang Toyox Silikon: Keunggulan, Fungsi, dan Jenis yang Tersedia



Tentunya Anda tahu dan pastinya pernah mendengar tentang silikon, apa itu silikon? Silikon adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang Si dan nomor atom 14. Senyawa yang dibentuk bersifat paramagnetik, yang dimana unsur kimia yang juga disebut sebagai zat pasir ini telah ditemukan oleh Jöns Jakob Berzelius. Nah ada banyak bahan atau benda yang terbuat dari silikon, seperti salah satunya adalah selang.


Selang yang terbuat dari bahan silikon, adalah selang yang pastinya memiliki beberapa sifat fisik yang tidak ditemukan pada jenis polimer sintetik atau karet sintetik lainnya. Nah salah satu selang yang memang ada terbuat dari silikon, yaitu adalah selang dari Toyox. Oleh karena itu, melalui artikel pada kesempatan kali ini, kami akan bantu Anda mengenal selang Toyox yang terbuat dari silikon. Maka dari itu, silahkan simak artikel ini selengkapnya!


Mengenal Selang Toyox yang Terbuat dari Silikon dengan Banyak Fungsi Kelebihannya

Banyak selang yang memang ada terbuat dari silikon, tetapi tidak semua adalah yang terbaik. Nah selang yang memang terbaik dan terbuat dari silikon, jelas adalah selang dari Toyox. Selang Toyox silikon merupakan selang yang memang bisa tahan panas, sehingga dengan begitu maka selang tersebut akan tetap presisi alias tidak mudah terlepas karena panas, atau bisa juga dari faktor lainnya. Nah kemudian, selang karet silikon Toyox adalah selang memang tidak beracun, itu karena dari penilaiannya selang tersebut sudah terbukti aman dan juga memang sesuai dengan food grade.


Kemudian, pada dasarnya selang silikon dari Toyox itu adalah selang yang memang sulit atau tidak mudah menua. Nah itu merupakan kelebihan yang memang dicari dari selang karet silikon Toyox, sehingga dengan begitu maka umumnya selang tersebut memang sangat awet karena memang selang Toyox tersebut tidak mudah menua. Hal itu bisa terjadi dikarenakan memang karet silikon terkenal memiliki kandungan karbon yang dapat membuatnya lebih tahan terhadap panas ataupun ozon.


Beberapa Rekomendasi Jenis Selang Silikon Toyox yang Ada Tersedia untuk Anda

Inilah beberapa rekomendasi jenis selang silikon dari Toyox yang ada dan tersedia untuk Anda semua:


TOYOSILICONE HOSE

  • Bahan utama: Karet silikon

  • Bahan penguat: Benang poliester

  • Diameter dalam: 4.8mm~50.8mm

  • Rentang suhu kerja: -30℃ ~150℃

  • Air suhu tinggi(kurang dari 100℃)

  • Uap(jangka pendek kurang dari 130℃)

  • Minyak hewani dan nabati(kurang dari 70℃)

TOYOSILICONE-S HOSE

  • Bahan utama: Karet silikon

  • Bahan penguat: Benang poliester/SUS316

  • Diameter dalam: 19.5mm~50.8mm

  • Rentang suhu kerja: -30℃ ~150℃

  • Air suhu tinggi(kurang dari 100℃)

  • Uap(jangka pendek kurang dari 130℃)

  • Minyak hewani dan nabati(kurang dari 70℃)

TOYOSILICONE-S2 HOSE

  • Bahan utama: Karet silikon

  • Bahan penguat: Benang poliester/SUS316

  • Diameter dalam: 19.5mm~50.8mm

  • Rentang suhu kerja: -30℃ ~150℃

  • Air suhu tinggi(kurang dari 100℃)

  • Uap(jangka pendek kurang dari 130℃)

  • Minyak hewani dan nabati(kurang dari 70℃)

TOYOSILICONE-P HOSE

  • Bahan utama: Karet silikon

  • Bahan penguat: Resin PET khusus

  • Diameter dalam: 12.7mm~25.4mm

  • Rentang suhu kerja: -30℃ ~100℃

  • Minyak hewani dan nabati(kurang dari 70℃)


Itulah dari kami, yaitu artikel yang membahas mengenai selang silikon dari Toyox yang memang sangat berfungsi dan lebih unggul dari selang lain, begitu juga dengan jenis yang tepat untuk Anda. Kiranya jadi manfaat untuk Anda semua. Nah mengenai selang silikon dari Toyox, Anda tentunya bisa mendapatkannya atau mengetahui lebih lanjut dengan mengunjungi IndahJaya.com


Comments


bottom of page